Sertu Herwan Tebarkan Kebaikan dan Manfaat Kepada Warga Masyarakat

    Sertu Herwan Tebarkan Kebaikan dan Manfaat Kepada Warga Masyarakat
    Sertu Herwan Tebarkan Kebaikan dan Manfaat Kepada Warga Masyarakat

    Sukabumi - Anggota Koramil 0622-06/ Parakansalak Babinsa Lebaksari Sertu Herwan laksanakan giat bagi-bagi masker gratis di tempat pariwisata Sukarame Parakansalak pa hari Minggu, 30 Oktober 2022 hari kemarin.

    Sebagai Babinsa, Sertu Herwan mengatakan bahwa sudah merupakan tugasnya untuk menjaga warga masyarakat dari berbagai ancaman bahaya.

    Ancaman bahaya bisa terlihat dan bisa tidak terlihat, Sambung Herwan. Dirinya mengatakan lagi Babinsa harus hadir untuk warga masyarakat terutama di desa binaannya.

    Masih kata Herwan, dengan giat bagikan masker adalah salah satu upaya untuk menjaga kesehatan warga masyarakat.

    Terlebih mereka yang berada ruang publik, bukan masalah Pandemi Covid-19 lagi, ini hanya untuk jaga-jaga kesehatan, demikian Hermawan menerangkan.

    "Ini sebenarnya rutin dilakukan oleh Koramil Parakansalak, kita harus selalu hadir ditengah-tengah masyarakat dan juga hadir untuk mengawal program pemerintah demi kepentingan bersama, " ungkap Herwan.

    Selain bagikan masker gratis, dirinya mengatakan juga selalu hadir mengawal kegiatan-kegiatan pemerintah setempat yang dilaksanakan di desa binaanya.

    Baik dalam tugas kerja atau di luar dinas, dirinya selalu tebar kebaikan dan manfaat untuk sesama.

    "Kordinasi dan sinergi terus dilakukan dengan berbagai pihak, agar tujuan bersama yang dibuat pemerintah untuk Indonesia ini terus terasa sampai pelosok desa, kegiatan Bansos, kegiatan Infrastruktur, kegiatan keagamaan dan lainnya, kami selaku Babinsa Koramil Parakansalak tentunya hadir monitoring dalam setiap saatnya, " terangnya lagi.

    sukabumi. jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Koptu Juanda Koramil 0622-09/Lengkong Katakan...

    Artikel Berikutnya

    Dua Orang Diamankan dalam Patroli Rutin...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Polres Sukabumi Implementasikan Asta Cita Presiden RI Melalui Kegiatan Penanaman Bibit Cabai
    Pengamanan dan Monitoring Pendistribusian Logistik Pemilu 2024 di Ciracap Berjalan Kondusif Bersama Polsek Ciracap Polres Sukabumi
    Personel Polsek Nyalindung Laksanakan Patroli Dialogis, Himbau Warga Jaga Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Sambangi Warga, Perkuat Kamtibmas dan Tangkal TPPO
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan, Bagikan Pupuk, Bibit, dan Obat kepada Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Laksanakan Sambang Warga untuk Tingkatkan Keamanan dan Kesadaran Hukum
    Pasang Banner Himbauan Kapolres Sukabumi Tetang Pilkada Damai 2024 di Wilayah Polsek Parungkuda
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Laksanakan DDS dan Patroli Dialogis di Desa Mandrajaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan di Desa Cidadap Gelar DDS Cegah Potensi Konflik Menjelang Pemilu 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Sambang dan Cooling System di Desa Cimanggu
    Patroli Dialogis Dengan Pam Swakarsa, Bhabinkamtibmas Polsek Cibadak Polres Sukabumi Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Pelayanan dan Pengaturan Lalu Lintas oleh Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Ciptakan Kamseltibcar Lantas
    Polsek Ciracap Laksanakan Monitoring Kegiatan Tes Wawancara Calon Pengawas TPS Desa Ciracap Kabupaten Sukabumi Berlangsung Sukses
    Bhabinkamtibmas Parakansalak Laksanakan Patroli Malam, Antisipasi Kriminalitas
    Bhabinkamtibmas Babakan Jaya Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Gencar Sosialisasi Melalui Door To Door System

    Ikuti Kami